Iwan Fals Membuat Survei dan Beri 3 Pilihan Tentang Reshuffle Menteri Jokowi, 'Ada, Nggak, dan Masa Bodo'

- 21 April 2021, 03:00 WIB
Iwan Fals
Iwan Fals /Pikiran Rakyat

KABAR BESUKI - Virgiawan Listanto, terkenal dengan nama panggungnya Iwan Fals adalah seorang penyanyi, musisi, pencipta lagu, dan kritikus yang menjadi salah satu legenda di Indonesia.

Laki-laki kelahiran Jakarta, 3 September 1961 ini sedang mengadakan survei untuk reshuffle menteri Presiden Joko Widodo.

Melalui akun Twitternya Iwan Fals memberi pertanyaan survei Reshuffle menteri Presiden Joko Widodo, ia menuliskan "Ayooo ada resafel apa nggak?", tulis Iwan Fals di twitternya, @iwanfals.

Baca Juga: Manajemen PT BSI Gelar Rapat Bersama 12 Kades di Dua Kecamatan Siliragung dan Bangorejo

Baca Juga: Diduga Jadi Tempat Prostitusi, Rumah di Wonosobo Digruduk dan Didapati Dua Wanita Diduga PSK

Baca Juga: Tetap Syuting Meski Bulan Puasa, Intip Keseruan Suasana Ramadhan di Lokasi Sinetron 'Ikatan Cinta'

Dilansir dari Seputartangsel.pikiran-rakyat.com, yang berjudul "Musisi Iwan Fals Mengadakan Survei Terkait Reshuffle Menteri Jokowi, Hasilnya Mencengangkan".

Ternyata, Survei yang dilakukan pelantun lagu Bento itu dibuat sejak Senin 19 April 2021 pukul 17.44 WIB itu sudah mendapat 752 suara hingga Selasa 20 April 2021 pukul 20.58 WIB.

Survei tersebut berlaku selama 24 jam dan berakhir pada Selasa 20 April 2021 terhitung dari tanggal yang dibuat.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Seputar Tangsel


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x