Semarak Kemerdekaan RI, Bendera Raksasa Dikibarkan di Ketinggian Lebih 2000 Meter

- 18 Agustus 2021, 11:41 WIB
Semarak Kemerdekaan RI, Bendera Raksasa Dikibarkan di Ketinggian Lebih 2000 Meter
Semarak Kemerdekaan RI, Bendera Raksasa Dikibarkan di Ketinggian Lebih 2000 Meter /Pixabay/

Untuk sampai di lokasi pengibaran bendera, 9 Anggota satgas tersebut membutuhkan waktu hingga tiga hari untuk dapat mengibarkan bendera merah putih.

Satgas Para Raider 501 Letkol Inf. Arfa Yudha Prasetya mengatakan hal ini dilakukan sebagai bentuk penghargaan dan bentuk balasan atas pengorbanan para pahlawan dan pendahulu yang telah mempertahankan kemerdekaan Republik Indonesia.

Baca Juga: Polri Kerahkan 18.002 Tenaga Vaksinator Guna Mendukung Percepatan Vaksinasi

Selain itu, Dansatgas juga menuturkan bahwa Kemerdekaan Indonesia harus dimaknai dengan mewujudkan Papua yang aman dan damai lebih khususnya di Kabupaten Intan Jaya.

Tak hanya itu, bersama-sama perlu mewujudkan Indonesia tangguh, Indonesia tumbuh.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: YouTube TVOneNews


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah