Anak Gunung Krakatau Semburkan Abu Setinggi 357 Meter, Warga Dilarang Mendekat

- 4 Februari 2022, 15:15 WIB
Ilustrasi gunung yang mengeluarkan abu vulkanik
Ilustrasi gunung yang mengeluarkan abu vulkanik /Pixabay/Pexels/

Nelayan, masyarakat, dan beberapa wisatawan tidak diperbolehkan mendekat ke Anak Gunung Krakatau dalam radius 2 kilometer dari kawah. Hal itu demi mencegah terjadinya lontaran material vulkanik yang mengenai warga.

Disclaimer: Untuk kebenaran mengenai kabar ini masih dicaritahu oleh tim Kabar Besuki. Karena dari situs resmi BMKG sendiri masih belum merilis data, atau kabar mengenai hal tersebut.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: PMJNews


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x