4 Alasan Kuat RCTI Memilih Anrez Adelio Sebagai Salah Satu Sportcaster Euro 2020, Simak Penjelasannya

- 16 Juni 2021, 07:15 WIB
Anrez Adelio
Anrez Adelio /Instagram.com/@anzadelio

KABAR BESUKI - Artis muda Anrez Adelio terpilih menjadi salah satu sportcaster untuk siaran langsung Euro 2020 yang ditayangkan RCTI dan stasiun televisi MNC Group lainnya.

Masuknya Anrez Adelio sebagai salah satu sportcaster Euro 2020 yang ditayangkan RCTI menuai beragam tanggapan terutama dari kalangan pecinta sepak bola.

Sebagian kalangan menilai, Anrez Adelio belum memiliki pengalaman sepeserpun untuk membawakan siaran langsung program pertandingan olahraga di stasiun televisi manapun.

Baca Juga: Anrez Adelio Siap Puaskan Penggemar Saat Didaulat Jadi Sportcaster Euro 2020 di MNC Group: Salam Olahraga!

Akan tetapi, tidak sedikit pula kalangan yang tidak mempermasalahkan bahkan mendukung masuknya Anrez Adelio dalam line-up sportcaster Euro 2020 di RCTI.

Bagi penggemar Anrez Adelio, keputusan RCTI untuk merekrut idolanya sebagai salah satu sportcaster Euro 2020 merupakan inovasi tersendiri sekaligus memberikan kesempatan bagi sang idola untuk mengembangkan kemampuan dirinya sepanjang berkarir di dunia hiburan dan pertelevisian.

Terlepas dari adanya pro dan kontra di kalangan pecinta sepak bola, berikut ini empat alasan kuat RCTI memilih Anrez Adelio sebagai salah satu sportcaster Euro 2020 sebagaimana dirangkum Kabar Besuki dari berbagai sumber, antara lain:

Baca Juga: MNC Group Gabungkan Unsur Sepak Bola dan Hiburan di Euro 2020, Dini Putri: Kita Gak Pernah Tanggung-tanggung

1. Merupakan Artis yang Sering Tampil di Layar Kaca RCTI

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x