Sinopsis The Devil Judge Tayang di VIU Mulai 4 Juli 2021: Seorang Hakim Merubah Pengadilan di Tengah Kekacauan

- 4 Juli 2021, 07:10 WIB
Cuplikan The Devil Judge
Cuplikan The Devil Judge /tvN/IMDb

KABAR BESUKI - The Devil Judge merupakan K-Drama yang akan tayang secara eksklusif di layanan video streaming VIU mulai Minggu, 4 Juli 2021.

Episode baru dari The Devil Judge dijadwalkan akan tayang secara eksklusif di VIU setiap hari Minggu dan Senin.

Dilansir Kabar Besuki dari IMDb, The Devil Judge menceritakan seorang hakim yang merubah pengadilan menjadi sesuatu layaknya sebuah reality show dan menghukum orang jahat tanpa ampun di tengah kekacauan yang sedang berlangsung.

Baca Juga: Sinopsis My Paparotti Tayang di tvN Movies 3 Juli 2021: Seorang Gangster Remaja Bercita-cita Menjadi Penyanyi

The Devil Judge dibintangi oleh sederet nama aktor dan aktris ternama yang cukup familiar seperti Seong Ji, Kim Min Jung, Jang Young Nam, Park Gyu Young, hingga Park Jin Young.

Meski baru ditayangkan di Indonesia mulai hari ini, The Devil Judge telah tayang di Korea Selatan sejak kemarin tepat Sabtu, 3 Juli 2021 di saluran televisi berbayar tvN.

The Devil Judge diproduksi sebanyak total enam belas episode, dengan setiap episode yang ditayangkan memiliki durasi bersih selama kurang lebih 70 menit.

Baca Juga: Sinopsis Secret Zoo Tayang di tvN Movies 3 Juli 2021: Seorang Karyawan Kontrak Menjaga Kebun Binatang

Berikut ini sinopsis The Devil Judge yang akan tayang secara eksklusif di VIU mulai hari ini tepat Minggu, 4 Juli 2021.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: IMDb


Tags

Terkini

x