9 Urutan Terbaru Hasira dari Terlemah Sampai Terkuat di Anime Kimetsu no Yaiba

- 15 Februari 2022, 16:00 WIB
Urutan Terbaru Hasira dari Terlemah Sampai Terkuat di AnimeKimetsu no Yaiba.
Urutan Terbaru Hasira dari Terlemah Sampai Terkuat di AnimeKimetsu no Yaiba. /Tangkap layar YouTube/Da Chan II/

Baca Juga: Sinopsis Attack On Titan Eps 80: Eren Memilih Rumbling, Zeke Tak Kuasa Hentikan sang Adik

  1. Tengen Uzui

Tengen Uzui adalah Hasira yang kini menjadi sorotan, karena penampilannya di Kimetsu no Yaiba Season 2 bersama dengan Tanjiro dan teman-temannya.

Hasira yang satu ini, memiliki teknik pernapasan suara. Teknik pernapasan ini adalah hasil dari turunan teknik pernapasan petir.

Selain itu, Uzui juga merupakan seorang dari keturunan shinobi. Dan sejak kecil, ia sudah menerima latihan keras dari orang tuanya.

Dalam pertarungan terakhir melawan Iblis Bulan Atas Daki Dan Gyutaro, Uzui harus kehilangan tangan dan mata kirinya. Hal tersebut, membuatnya harus memilih untuk pensiun dari Hasira.

  1. Mitsuri Kanroji

Mitsuri Kanroji adalah Hasira yang memiliki teknik pernapasan cinta. Teknik ini merupakan turunan dari teknik pernapasan api.

Mitsuri memiliki fisik yang sangat lentur, pedang nya yang panjang dan lentur, dan hanya Mitsuri saja yang bisa menggunakan pedang ini.

  1. Giyu Tomioka

Giyu merupakan seorang pilar yang menggunakan teknik pernapasan air. Teknik ini adalah salah satu dari 5 teknik pernapasan, yang merupakan turunan langsung dari pernapasan matahari.

Orang yang pernah menyelamatkan Tanjiro dan Nezuko ini adalah pilar yang tergolong kuat. Ia adalah hasira yang pertama kali muncul dalam seri Anime Kimetsu no Yaiba.

Giyu juga bisa menciptakan teknik pernapasannya sendiri. Yaitu Teknik Pernapasan ke 11.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: kanal YouTube Da Chan II


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah