Sinopsis Film 1Anunnaki, Film yang Dinilai Paling Berbahaya Sepanjang Sejarah

- 6 April 2022, 07:57 WIB
Ilustrasi film 1Anunnaki
Ilustrasi film 1Anunnaki /History in HD/Pexels/

Baca Juga: Teori One Piece: Quin Bisa Jadi Ancaman Seluruh Dunia Karena Penemuannya, Simak Ulasan Berikut Ini!

Sebuah buku terbitan tahun 1976 yang berjudul ’12 planet’ karya seorang peneliti sejarah, yakni Zecharia Sitchin yang telah mempelajari tablet kuno selama 30 tahun berkesimpulan bahwa Anunnaki merupakan makhluk dari planet lain.

Zecharia Sitchin ini beranggapan bahwa Anunnaki ini merupakan makhluk luar angkasa, yang memulai proyek kolonisasi menggunakan DNA mereka, untuk mengembang biakkan manusia yang ada di bumi.

Dan manusia-manusia yang mereka kembang biakan tersebut, kini dikenal dengan sebutan Homo Sapiens dan Homo Erectus, melalui rekayasa genetika.

Anunnaki dipercaya memiliki teknologi yang luar biasa maju ketika mereka berkunjung ke planet bumi pada masa lampau.

Baca Juga: Teori One Piece: Ilmuwan Gila! Caisar Clone Miliki Penemuan yang Setara dengan Ancient Weapon

Anunnaki ini juga dipercaya ingin para manusia yang memiliki kecerdasan tersebut bisa menyebarkan koloni ke planet lainya.

Alasan film 1Anunnaki di dikecam di seluruh dunia, dan dianggap sebagai film yang sangat berbahaya dalam sejarah, adalah karena mampu menghancurkan keimanan seseorang.

Teknologi yang kian semakin pesat, membuat manusia berkeinginan untuk menjelajahi alam semesta, serta melakukan kolonisasi planet.

Agar film ini tidak menyebabkan kekacauan, otoritas dunia mencekal film ini karena dinilai mampu membuat bias keimanan seseorang.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: YouTube Hirotada Radifan


Tags

Terkait

Terkini