Teori One Piece: 3 Senjata Buatan Ini Setara dengan Senjata Kuno 800 Tahun yang Lalu

- 9 April 2022, 23:05 WIB
Ilustrasi. Senjata buatan yang memiliki daya hancur luar biasa
Ilustrasi. Senjata buatan yang memiliki daya hancur luar biasa /ANIME NIA/Tangkap layar YouTube/

Buster Call sendiri sebenarnya hanyalah sebuah sebutan saja untuk memanggil pasukan dalam jumlah yang banyak.

Baca Juga: SPOILER Again My Life: Lee Joon Gi Mencoba Ubah Nasib Kim Jae Kyung dan Hong Bi Ra

Pasukan yang datang karena panggilan Buster Call ini sendiri tentunya dilengkapi dengan unit kapal, serta amunisi terbaik yang dimiliki oleh pihak angkatan laut.

Setelah perintah Buster Call ini sudah dilontarkan, maka pasukan dalam jumlah besar itu akan menyerang secara membabi buta mengenai target yang diinginkan.

Dampak dari serangan akibat serangan Buster Call ini tidak bisa dianggap remeh, karena bisa saja memusnahkan semua orang sekaligus dalam waktu yang cukup singkat.

Salah satu contoh yang terkena dampak dari panggilan darurat Buster Call ini adalah penduduk di pulau Ohara, yakni pulau dimana tempat Robbin dilahirkan.

Seluruh orang beserta para ilmuwan yang berada di pulau Ohara harus mendapatkan serangan dari pihak angkatan laut.

Hal itu dikarenakan orang-orang di pulau Ohara, termasuk para ilmuwannya, yang dipimpin oleh Dr. Clover mencoba untuk mengungkap sebuah rahasia mengenai bahasa di batu Poneglyph.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Anak Populer Mengandung Pelajaran Hidup Terbaik, dari ‘Toy Story’ Hingga ‘Trolls’

Hal itu tentunya akan sangat mengancam pemerintah dunia, yang sudah berusaha dengan susah payah untuk menutup-nutupi rahasia selama 800 tahun yang lalu.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita


Tags

Terkait

Terkini

x