Teori One Piece: Hoya Hoya No Mi Dianggap Sebagai Buah Iblis Lemah? Simak Ulasannya

- 15 April 2022, 16:29 WIB
Buah iblis Hoya Hoya no Mi yang bisa keluarkan jin
Buah iblis Hoya Hoya no Mi yang bisa keluarkan jin /Tangkap layar YouTube/ANIME NIA/

KABAR BESUKI – Teori mengenai buah yang dianggap sebagai buah iblis paling lemah, bisa kamu baca di dalam artikel ini.

Tidak semua buah iblis yang menjadi perebutan di dunia One Piece itu memberikan kekuatan yang luar biasa, ataupun daya hancur yang mengerikan.

Ada juga buah iblis yang dianggap lemah oleh sebagian penggemar One Piece karena berbagai alasan.

Baca Juga: Spoiler Jujutsu Kaisen 181: Yuta dan Ryu Akhirnya Berteman, dan Wujud Sukuna Muncul

Salah satunya dikarenakan buah iblis yang dimakan ini memberikan kekuatan atau kemampuan kepada pemakainya, dianggap kurang maksimal atau kurang bermanfaat.

Sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari kanal YouTube ANIME NIA, pada Jumat, 15 April 2022. Mengenai daftar buah iblis yang dianggap terlemah di dunia One Piece.

Berikut adalah nama buah iblis yang dimaksud.

Hoya Hoya no Mi

Hoya Hoya no Mi yang dimakan oleh Charlotte Daifuku ini adalah salah satu buah iblis tipe paramecia, yang dianggap lemah.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita


Tags

Terkait

Terkini

x