Sinopsis One Piece Episode 1016: Kemampuan Kenbunshoku Haki Luffy Kalah Cepat dari Pukulan Kaido

- 9 Mei 2022, 15:51 WIB
Pertarungan antara Generasi Terburuk dengan Yonkou
Pertarungan antara Generasi Terburuk dengan Yonkou /Tangkap layar Facebook/Subinanime/

KABAR BESUKI – Sinopsis Anime One Piece episode 1016 yang sempat trending di Twitter, sudah bisa kamu baca di dalam artikel ini.

Untuk kamu yang ingin streaming secara resmi One Piece episode 1016, bisa kamu akses dalam situs iQiyi, karena One Piece episode 1016 sudah rilis pada Minggu, 8 Mei 2022.

Pada episode kali ini, para generasi terburuk yang beranggotakan Luffy, Kid, Law, Zoro, dan juga Killer, tengah berhadapan dengan para kaisar lautan, atau biasa disebut Yonkou, yang terdiri dari Big Mom dan Kaido.

Baca Juga: Link Trailer Film Doctor Strange in the Multiverse of Madness, Cek Harga Tiket Nonton di NSC Banyuwangi

Untuk judul pada One Piece episode 1016 kali ini adalah ‘Pertarungan Para Monster! Tiga Kapten Keras Kepala!”, yang mengarah pada Luffy, Kid, dan juga Law.

Sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari situs iQiyi, pada Senin, 9 Mei 2022, pertarungan antara 5 bajak laut generasi terburuk, melawan 2 yonkou dimulai.

Pada bagian ketiga kali ini Big Mom lantas menantang Luffy, dengan mempertanyakan seberapa pantas Luffy untuk menjadi seorang Raja Bajak laut.

Hei Bocah! Apa kau tahu seberapa berdampaknya seorang Raja Bajak Laut itu?!” kata Big Mom kepada Luffy.

Lalu disusul Kaido yang kini telah bangkit, setelah dihajar oleh Luffy dengan serangan sebelumnya.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita


Tags

Terkait

Terkini

x