One Piece 1063 Scan: Luffy, Bonney, Chopper, dan Jinbei Diserang Oleh Pacifista Kuma!

- 16 Oktober 2022, 11:47 WIB
One Piece. Petualangan di Pulau Masa Depan
One Piece. Petualangan di Pulau Masa Depan /Sneaky Peeky/Tangkap layar YouTube/Sneaky Peeky

KABAR BESUKI – One Piece chapter 1063 versi scan kini sudah rilis, dan banyak beredar di berbagai media sosial, terutamannya Twitter.

Sekarang kamu juga bisa baca One Piece chapter 1063 versi scan di dalam artikel ini juga. Dimana nantinya kita akan disuguhkan sebuah informasi yang cukup penting dalam seris ini.

Pada One Piece chapter 1063 versi scan ini nantinya, kita akan diperlihatkan informasi yang selama ini sudah sangat lama dinanti-nantikan kehadirannya oleh para fans.

Dan juga pada One Piece chapter 1063 versi scan ini juga, kita akan melihat kelanjutan dari kisah di chapter sebelumnya, yang sempat memperlihatkan beberapa kloningan dr. Vegapunk.

Sebagaimana dilansir Kabar Besuki dari kanal YouTube Sneaky Peeky, pada Minggu, 16 Oktober 2022, kisah lanjutan perjalan Luffy usai dari negeri Wano.

Baca Juga: Download MP3 Lagu ‘We Fresh - Kep1er’ Mini Album ke-3 [TROUBLESHOOTER], Lengkap Dengan Liriknya

Judul untuk One Piece chapter 1063 versi scan adalah ‘Satu Satunya Keluargaku’, yang mana kemungkinan ini nantinya akan merujuk pada keluarga dari Bonney.

Perutku sejak awal memang sudah begini,” balas Jinbei.

“Sudah, aku mau kembali berkerja. Kalau aku tidak berbuat onar, siapa lagi nanti,” jawab Vegapunk 05, dimana dirinya sekarang terbang dan meninggalkan keempat bajak laut tersebut.

Bonney lantas menjelaskan mengenai pekerjaan dari Vegapunk 05, yang mana kemungkinan besar dia merupakan asisten lab atau semacamnya.

Baca Juga: One Piece 1063 Scan: Markas Big Mom Diserang Seseorang, Pudding Sedang Diculik!

Lalu panel pun menceritakan Luffy, Bonney, Jinbe dan Chopper mengganti pakaian mereka dengan mesin Vegapunk, pakaian mereka sangat Futuristik dan Jinbe pakaiannya style Hawaii.

Hal tersebut awalnya diawali dengan sosok Luffy yang menggunakan baju dengan gaya yang robotik, dan hal tersebut membuat Bonney tertarik, dan ingin mengganti baju tempur.

Bonney pun yang merasa harus menyelesaikan urusannya dengan Vegapunk, latas berpamitan dengan Luffy, Jinbei, dan juga Chopper. Namun, tiba-tiba Luffy melihat sosok Kuma dengan gaya seorang robot polisi.

Itu Kuma! Cuma perasaanku saja atau dia memang sedang mencari kita?” ungkap Luffy.

Baca Juga: LINK SPOILER One Piece 1063 Full Raw Scan: Law Dikroyok Yonkou Kurohige, Siapakah yang Menang?

Mereka bertiga pun akhirnya bertemu Kuma dan robot polisi berseragam, mereka berkacamata dan memiliki bahu Robot. Kuma yang ditemui oleh Bonney, Jinbei, Luffy, dan Chopper bukanlah Kuma yang asli.

Karena Kuma yang asli sebelumnya telah berada di kerajaan Kamabakka, dan sudah bertemu dengan pasukan revolusi.

Benar saja, tiba-tiba saja Kuma menyerang mereka berempat, yang mana Kuma robot tersebut terlihat sendang menggunakan laser Beam miliknya untuk menyerang keempat bajak laut tersebut.***

Editor: Mumtadz Zaid Bin Tsabit

Sumber: YouTube Sneaky Peeky


Tags

Terkait

Terkini