5 Tanaman Ini Dipercaya Bisa Membawa Sial Jika Berada di Rumah, Salah Satunya Kaktus

11 Februari 2022, 12:39 WIB
Ilustrasi pohon kaktus ternyata tanaman pembawa sial jika ditanam di rumah /165106/Pixabay.com

KABAR BESUKI - Tanaman biasanya sangat disukai oleh semua orang, selain untuk menyejukkan rumah.

Adanya tanaman untuk mempercantik dan memperindah rumah anda, namun tahukah anda ada tanaman yang bisa membawa sial?

Hal ini bisanya didasarkan dari kepercayaan orang tersebut pada filosofi dan ilmu feng shui, serta Vastu Sastra yang terkenal di seluruh dunia.

Baca Juga: RAMALAN PERCINTAAN ZODIAK Virgo, Scorpio, Capricorn dan Pisces Besok 11 Februari 2022

Menurut filosofi tersebut, segala sesuatu dikatakan akan membawa keberuntungan atau kemalangan. Termasuk juga soal jenis tanaman yang membawa sial.

Jika anda tidak ingin tertimpa sial dan kemalangan maka sbaiknya hindari menanam 5 tanaman pembawa sial berikut ini.

1. KAKTUS

Pohon kaktus dianggap pembawa sial karena bentuknya yang berduri serta tumbuh di lingkungan yang minim air.

Baca Juga: 5 Tanaman Buah Ini Dipercaya Pembawa Petaka dan Kesialan, Jangan Coba-coba Ditanam di Rumah

Dan dapat hidup dalam situasi tertentu, seperti pada musim panas. Pohon kaktus mungkin saja bisa tumbuh di kebun, karena kondisi tanah yang cukup kering dan kurang lembab.

Menurut Feng shui dan Vastu Sastra, sebaiknya tanaman ini tak dipelihara karena menimbulkan kemalangan berupa konflik antara pihak keluarga.

2. POHON BONSAI

Menurut filosofi Vastu Sastra, pohon bonsai dan beberapa pohon lainnya yang menghasilkan bunga berwarna merah sebaiknya tanaman ini tidak ditanam didalam rumah.

Baca Juga: 3 Kondisi Tanaman Ini Tanpa Disadari Ternyata Bikin Rezeki Seret dan Bawa Sial, Cek Tanamanmu Sekarang!

Karena sifat tanaman ini memiliki pertumbuhan terbatas, dan jika terus dikurung bisa menjadi pengaruh buruk untuk kehidupan anda sekeluarga.

jika anda tetap ingin memellihara pohon bonsai sebaiknya anda menanamnya di ruangan terbuka atau ditanam di kebun.

3. TANAMAN MYRTUS

Tanaman Myrtus atau secara filosofi mirip seperti tanaman Asam Jawa, dianggap sebagai tanaman buah pembawa sial.

Tanaman ini juga termasuk tanaman pembawa sial, dan menurut mitologi kuno, tanaman ini dipercaya sebagai tempat bersemayamnya arwah jahat.

Baca Juga: 5 Cara Menanam Tanaman Puring di Dalam Air, Mudah Dipraktekkan untuk Para Pemula

Serta berbagai macam sosok gaib lainnya. Maka dari itu sebaiknya anda tidak menanam, memelihara atau membangun rumah di dekat kedua tanaman ini.

Karena bisa menyebabkan kesialan dan kemalangan.

4. POHON KAPAS

Pohon kapas juga dianggap sebagai jenis tanaman pembawa sial oleh banyak orang.

Karena menjadi salah satu perantara yang mudah bagi debu dan kotoran di rumah.

Debu dan kotoran juga dipercaya menjadi sumber kemalangan dan kemiskinan di rumah bila sering dibiarkan.

Baca Juga: 5 Tanaman Dipercaya Ampuh Menangkal Santet, Wajib Punya di Rumah!

5. TANAMAN BUNGA KERTAS

Tumbuhan cantik ini banyak ditemui diberbagai tempat, karena banyak orang yang memelihara sebagai tanaman hias.

Namun ternyata bunga ini tanaman yang membawa sial. Sebaiknya tidak dipelihara didalam rumah.

Karena dapat menyebabkan kesialan terutama dalam hubungan keluarga.

Secara logika juga pohon bunga kertas ini kurang baik ditanam disekitar rumah. Karena tanamannya yang berduri dan bisa saja melukai seseorang.

Baca Juga: Harga Tanaman Milik Irfan Hakim Jadi Sorotan, Satu Lembar Daun Harganya 15-20 Juta, Ramzi Sampai Kaget

Sebaiknya anda perhatikan lagi mana tanaman yang baik untuk ditanam atau bahkan bisa membawa sial untuk anda dan keluarga.***

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Youtube Naura Komputer

Tags

Terkini

Terpopuler