Jalani Diet Gagal Terus? 8 Tips Ini Membuat Badan Kurus Cepat!

- 30 November 2020, 12:21 WIB
Timbangan diet
Timbangan diet /Pexels/ (Pixabay)

KABAR BESUKI - Seseorang yang menjalani program diet tentunya harus amat bersabar, konsisten dan berusaha untuk mencapai badan yang ideal.

Setiap orang pastinya ingin menjalani program diet dengan caracepat. Penurunan berat badan yang ideal adalah sebesar 0,5 – 1 kg per minggu. Berikut cara menjalani program diet dengan cepat, simak yuk!

1. Tetapkan batas kalori

Kalori adalah takaran energi dalam makanan. Kunci berat badan sehat adalah mengetahui berapa kandungan kalori dalam makanan yang Anda konsumsi sehingga dapat disesuaikan dengan jumlah energi yang dibakar oleh tubuh. Ketika diet pertama kali, setiap orang merasa sulit untuk tetap pada batas kalori, sehingga mudah untuk melebihi beberapa kalori setiap hari. Nah, disarankan untuk selalu menghitung setiap kalori yang masuk dalam tubuh.

Baca Juga: 6 Kesalahan yang Membuat Program Dietmu Gagal, Hindari Ini!

2. Lakukan latihan

Saat menjalankan program diet, sebaiknya lakukan latihan secara rutin misal berolahraga. Karena dengan melakukan olahraga Anda dapat membakar lemak dalam tubuh.

3. Cek hormon dan makan perlahan

Banyak orang mengalami kesulitan dalam menurunkan berat badan karena ketidakseimbangan hormon, jadi jika Anda telah didiagnosis dengan kelainan hormonal atau Anda merasa itu adalah masalah yang mungkin Anda alami segeralah periksa terlebih dahulu. 

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

x