Pertimbangkan! 8 Jurusan Kuliah Ini Lebih Banyak Dicari Perusahaan di Masa Depan

- 28 Desember 2020, 19:30 WIB
Ilustrasi Universitas
Ilustrasi Universitas /Pexels/ Pixabay

KABAR BESUKI - Bagi Anda yang ingin melanjutkan pendidikan kejenjang perkuliahan, tentunya tak mudah untuk memilih jurusan yang tepat.

Banyak sekali pertimbangan yang harus dipikirkan kedepannya. Alih-alih tak sesuai dengan keinginan awal malah berhenti ditengah jalan karena hanya asal memilih.

Namun, yang perlu Anda perhatikan juga tidak semua perusahaan menyerap lulusan jurusan yang Anda pilih. Di sisi lain, lulusan di beberapa jurusan menghadapi kesulitan saat mencari kerja. 

Nah, maka dari itu jangan sampai salah untuk memilih program studi. Pertimbangkan dengan matang yang akan Anda ambil nantinya. 

Baca Juga: Ramalan Zodiak Selasa, 29 Desember 2020: Aquarius Merasa Hebat dan Taurus Mengejutkan Orang Sekitar

Jurusan tidak menjadi tolok ukur utama seseorang mudah mendapatkan pekerjaan.  Memperbanyak soft skill dan hard skill bisa membantu kalian mudah mendapatkan pekerjaan. 

Berikut jurusan yang akan banyak dicari perusahaan di masa depan, simak ulasan ini.

1. Teknik Informatika dan Komputer

Teknologi semakin berkembang sangat pesat, tentunya jurusan yang akan dicari perusahaan yakni teknik informatika dan komputer. Kebutuhan akan teknologi seperti website, aplikasi, dan software membuat kebutuhan ahli IT selalu tinggi di dunia kerja. Disisi lain, lulusan dari jurusan ini banyak diserap di hampir semua sektor industri. 

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Indeed


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah