5 Bahan Alami Bisa Pudarkan Flek Hitam Wajah, Gunakan Terong atau Minyak Kayu Putih

- 4 Januari 2021, 06:00 WIB
Ilustrasi Atasi Wajah Flek Hitam
Ilustrasi Atasi Wajah Flek Hitam /Pexels/ cottonbro

 

KABAR BESUKI - Flek atau noda hitam di wajah tentunya sangat mengganggu penampilan sehari-hari.

Hal ini juga terkadang membuat tidak percaya diri bagi sebagian orang. 

Perkembangan bintik-bintik terutama dikaitkan dengan paparan sinar matahari dan kecenderungan genetik yang mungkin untuk mengembangkan bintik-bintik.

Namun, Anda tak perlu khawatir. Jika Anda alami hal ini, berikut tips cara memudarkan bintik hitam dengan menggunakan bahan alami berikut ini.

Baca Juga: Kenali, 11 Awal Gejala Paling Umum Jika Anda Terinfeksi Virus Covid-19

1. Cuka Apel

Oleskan ini sekali setiap hari pada bintik-bintik Anda. Jika Anda mengaplikasikannya di seluruh wajah Anda, ulangi setiap dua hari sekali.

Sediakan:

  • 1 sendok makan cuka sari apel
  • 1 sendok teh madu

Caranya:

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Style Craze


Tags

Terkini