Putus Cinta Membuat Orang Merasa Kehilangan Identitas Sehingga Banyak yang Sulit Move On, Ini Penjelasannya

- 24 Maret 2021, 07:30 WIB
Foto: Ilustrasi putus cinta/
Foto: Ilustrasi putus cinta/ /Rianti s// pexels.com/ RODNAE Productions

KABAR BESUKI - Putus cinta adalah salah satu hal yang rentan dialami oleh pasangan. Setelah menjalin hubungan dalam beberapa waktu, masalah dan kendala dalam hubungan biasanya akan memicu putusnya hubungan asmara.

Namun tak jarang orang yang mengalami putus cinta akan susah "move on" dari mantan pasangannya. 

Menurut pengamat psikologi, hal ini bisa terjadi karena orang yang baru putus hubungan akan merasakan seolah ada bagian dari dirinya yang hilang.

Baca Juga: Ada Kekhawatiran Status Halal, Indonesia Tetap Meluncurkan Vaksin AstraZeneca

Baca Juga: Seputar Covid-19: Optimis Ekonomi Pulih, Pemerintah Anggarkan Alokasi Dana Rp699,4 triliun

Baca Juga: Kabar Baik, Kasus Covid-19 Tiga Kabupaten di Kepulauan Riau Nihil

Hal ini dijelaskan dalam sebuah laporan Journal of Social and Personal Relationships, dimana pengalaman tersebut juga mendorong seseorang untuk menghidupkan kembali hubungan dengan mantan pasangannya.

Morgan A. Cope, peneliti dari laporan ini mengatakan jika putus cinta akan menimbulkan berbagai emosi.

"Emosi ini bisa biasanya bersifat negatif, mulai dari ketidaknyamanan emosional hingga tekanan berat," kata Cope.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Psypost


Tags

Terkini