Kenali Penyebab Jantung Bocor Bisa Sebabkan Kematian Mendadak, Meski Tampak tak Berbahaya

- 8 April 2021, 10:03 WIB
Ilustrasi jantung
Ilustrasi jantung /https://unsplash.com/

KABAR BESUKI – Dalam beberapa waktu terakhir, istilah jantung bocor menjadi kata kunci yang cukup banyak dicari di dunia maya.

Umumnya, jantung bocor disebabkan oleh dua kondisi berbeda, yakni bocornya katup jantung dan lubang di jantung yang tidak tertutup dengan sempurna setelah lahir.

Penyebab pertama kerap diasosiasikan sebagai penyebab jantung bocor untuk orang dewasa, sedangkan penyebab kedua diasosiasikan untuk penderita pada usia bayi yang baru lahir dan anak-anak.

 Baca Juga: Pembebasan Lahan MRT di Koridor Kota-Ancol Barat Membutuhkan Dana Sekitar Rp1,5T

Apabila tidak ditangani dengan tepat, hal tersebut dapat berpotensi menimbulkan kematian mendadak.

Untuk lebih jelasnya, Anda dapat menyimak penjelasan pada artikel ini sebagaimana telah dirangkum Kabar Besuki dari SehatQ.

Penyebab Jantung Bocor pada Bayi

Bocornya jantung pada bayi disebabkan oleh lubang pada bagian jantung yang tidak tertutup dengan sempurna setelah lahir atau yang disebut dengan istilah patent foramen ovale (PFO).

 Baca Juga: Perempuan Jadi Target Paham Ekstrim, Kemen PPPA dan BNPT Petakan Daerah Rentan Rekrut Teroris Perempuan

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: sehatq


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x