Jika Pasanganmu Memiliki 7 Sifat Ini, Kemungkinan Kamu sedang Jalani Hubungan Toxic

- 8 April 2021, 10:10 WIB
Ilustrasi pasangan toxic
Ilustrasi pasangan toxic /Pexels.com/cottonbro

Jika dia tidak menyukai kesuksesanmu atau orang lain, maka Kamu harus waspada karena dia punya sifat yang berpotensi menghancurkan dirimu di masa depan.

2. Dia suka mengkritik orang lain agar dirinya lebih terlihat menonjol

Menurut pakar, orang yang menderita gangguan kepribadian narsistik adalah salah satu contoh orang yang paling toxic. Mereka akan merendahkan orang lain agar dirinya menjadi terlihat jauh lebih hebat. Mereka suka membangggakan keberhasilan mereka dan tidak suka jika dikritik balik oleh orang lain.

3. Mereka suka membalikkan maslaah untuk menyalahkan orang lain

Baca Juga: Perempuan Jadi Target Paham Ekstrim, Kemen PPPA dan BNPT Petakan Daerah Rentan Rekrut Teroris Perempuan

Mereka pantang mengakui kesalahan dan akan mencari alasan agar Kamu yang merasa bersalah. Mereka menghindari rasa malu dengan memutarbalikkan kebenaran dan menghindari tanggung jawab.

4. Merasa pandangannya paling benar

Mereka bersikeras jika pandangannya adalah yang paling benar dan tidak mau mendengar pendapat dari orang lain. Dia juga cenderung merasa lebih tahu daripada siapapun juga.

5. Mereka memanfaatkanmu untuk keperluannya sendiri

Orang yang toxic tidak segan-segan memanfaatkan pasangannya untuk mencapai tujuannya sendiri, meskipun itu akan merugikan atau membuat sedih pasangannya.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Your Tango


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x