4 Bahaya Makan Mie Instan dengan Mencampur Nasi, Awas Picu Kerusakan Hati Hingga Timbulkan Ini

- 19 Juni 2021, 22:12 WIB
4 Bahaya Makan Mie Instan dengan Mencampur Nasi, Awas Picu Kerusakan Hati Hingga Timbulkan Ini.
4 Bahaya Makan Mie Instan dengan Mencampur Nasi, Awas Picu Kerusakan Hati Hingga Timbulkan Ini. /PIXABAY/congerdesign

KABAR BESUKI - Mie instan merupakan makanan favorit bagi sebagian orang. Caranya yang praktis serta rasanya tak kalah enak dengan menu masakan lainnya membuat penikmatnya selalu ketagihan.

Namun, makan mie instan dengan mencampur nasi memiliki bahaya lho dikemudian hari. Meski makan mie instan pakai nasi bikin perut lebih kenyang, tetapi harus memperhatikan risiko satu ini.

Simak berikut ulasannya sebagaimana dikutip Kabar Besuki dari laman @doctoronline.id.

Baca Juga: 6 Dosa Besar Istri Kepada Suami Tanpa Disadari, Astagfirullah Nomor 4 Sering Dilakukan para Istri

1. Bisa tingkatkan hormon insulin

Kombinasi mie instan dan nasi menghasilkan 750 kalori hanya dari karbohidrat dan ini tidak sehat untuk tubuh. Ketika Anda makan mie instan pakai nasi dan karbohidratnya masuk ke dalam tubuh, makanan ini akan dicerna menjadi gula dan meningkatkan hormon insulin. Sehingga sisa hormon insulin ini memicu diabetes.

2. Picu kerusakan hati

Makan mie instan di camour dengan nasi sangatlah mengandung banyak karbohidrat. Ketika mengonsumsi makanan dengan kandungan karbohidrat yang berlebihan, karbohidrat masuk ke dalam tubuh akan berubah menjadi zat lain. Misalnya, Anda kekurangan lemak, maka karbohidrat berubah menjadi lemak. Pemrosesan lemak akan dipindahkan ke hati sebagai sistem pendukung pencernaan. Lemak baik akan bermanfaat untuk tubuh, tapi bagaimana bila justru lemak jahat yang menumpuk di liver. Dan ini akan memicu kerusakan fungsi hati.

Baca Juga: 4 Tips Agar Cepat Hamil dari Dokter Boyke, Salah Satunya Mental Pasangan

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram @doctor.online.id


Tags

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x