4 Kebiasaan Sepele Berpotensi Bisa Hancurkan Bumi, Nomor 2 Paling Sering Dilakukan

- 2 Juli 2021, 09:25 WIB
ilustrasi foto orang minum pakai sedotan/pixabay
ilustrasi foto orang minum pakai sedotan/pixabay /
  1. Makan Pakai Sumpit

Pemakaian sumpit untuk alat makan ternyata juga memberikan dampak buruk bagi lingkungan, terlebih jika menggunakan sumpit yang terbuat dari kayu atau bambu.

Pasalnya, menurut sebuah penelitian, hutan-hutan di China mengalami kerusakan parah akibat kayunya sering dipakai untuk membuat sumpit.

Baca Juga: 4 Cara Ampuh Menghancurkan Kista Tanpa Harus ke Dokter, Nomor 1 Cara Paling Mudah

  1. Tidak Habiskan Makanan

Tidak menghabiskan makanan mungkin menjadi hal sepele yang seringkali dilakukan oleh banyak orang. Meski terdengar sepele, kebiasaan ini ternyata berdampak besar bagi lingkungan lho.

Setiap tahunnya, manusia bahkan menyisakan 1,3 miliar ton sisa makanan yang akhirnya jadi sampah. Hal ini tentu sangat berdampak buruk bagi lingkungan yang jika terus dibiarkan akan malah merusak bumi.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: brightside


Tags

Terkini