Berikut Cara Memahami Cinta Menurut Teori Segitiga Cinta, Mulai dari Persahabatan Hingga Cinta Palsu

- 2 Juli 2021, 19:50 WIB
Berikut Cara Memahami Cinta Menurut Teori Segitiga Cinta
Berikut Cara Memahami Cinta Menurut Teori Segitiga Cinta /Ilustrasi/J charter/pexels

KABAR BESUKI - Setiap orang mempunyai sudut pandang dan definisi berbeda mengenai arti cinta, begitu pula dengan para peneliti.

Para peneliti memiliki banyak sekali teori yang menjelaskan mengenai apa itu arti cinta.

Salah satu teori cinta yang cukup populer adalah triangular theory of love (teori segitiga cinta) dari Robert Sternberg.

Teori yang dikemukakan oleh Sternberg pada akhir tahun 1980-an ini menjelaskan bahwa cinta memiliki tiga komponen utama.

Ketiga komponen tersebut kemudian membagi cinta ke dalam beberapa jenis, berikut ulasan teori segitiga cinta yang dilansir Kabar Besuki dari berbagai sumber:

Baca Juga: 7 Kesalahan Fatal Wanita Memilih Calon Suami, Awas Cinta Buta Bikin Menderita

Komponen cinta dalam triangular theory of love

Dalam konsep dan teori segitiga cinta yang di kemukakan Robert Sternberg menyebut bahwa cinta terbagi ke dalam tiga bagian.

Ketika salah satu komponen tersebut tidak terpenuhi, maka kondisi tersebut menjadi tanda tidak ada cinta dalam sebuah hubungan.

Halaman:

Editor: Prasetyo Bagus Pramono

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah