4 Ide Kencan Menarik Selama PPKM Darurat yang Patut Dicoba, Salah Satunya Makan Bareng Secara Virtual

- 13 Juli 2021, 07:45 WIB
4 Ide Kencan Menarik Selama PPKM Darurat yang Patut Dicoba, Salah Satunya Makan Bareng Secara Virtual
4 Ide Kencan Menarik Selama PPKM Darurat yang Patut Dicoba, Salah Satunya Makan Bareng Secara Virtual /Ilustrasi Kencan/PIXABAY/StockSnap

KABAR BESUKI - Kebijakan PPKM Darurat yang ditetapkan oleh pemerintah membuat berbagai aktivitas tidak dapat dilakukan dengan leluasa, termasuk kencan dengan pasangan.

Kebijakan PPKM Darurat memaksa hampir segala sesuatunya harus dilakukan dari rumah untuk meminimalisir penyebaran Covid-19, terlebih ketika beberapa varian baru telah merebak di wilayah Indonesia.

Untuk menjaga hubungan dengan pasangan, Anda dapat membuat beberapa ide kencan menarik yang dapat dicoba selama PPKM Darurat.

Baca Juga: PPKM Darurat dan Pandemi Covid-19, Jubir Presiden: Jadikan Rumah Sebagai Surga

Berikut ini empat ide kencan menarik selama PPKM Darurat yang patut dicoba sebagaimana dirangkum Kabar Besuki dari berbagai sumber:

1. Video Call dengan Pasangan

Salah satu ide kencan menarik selama PPKM Darurat yang patut dicoba adalah melakukan video call dengan pasangan.

Terlebih jika pasangan Anda sedang menjalani isolasi mandiri, hal tersebut menjadi perlu dilakukan karena sejatinya dia sangat membutuhkan perhatian di tengah kesepiannya dalam kamar.

Lakukan berbagai macam obrolan santai namun berkesan yang membuat pasangan Anda merasa sangat diperhatikan meski tak bisa saling bertemu.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Berbagai Sumber


Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x