Cara Hilangkan Komedo di Hidung yang Aman dan Ampuh, Simak Ulasannya!

- 4 Oktober 2021, 13:30 WIB
Ilustrasi Cara Hilangkan Komedo di Hidung yang Aman dan Ampuh, Simak Ulasannya
Ilustrasi Cara Hilangkan Komedo di Hidung yang Aman dan Ampuh, Simak Ulasannya /PEXELS/ Sam Lion

KABAR BESUKI - Setiap orang selalu memiliki permasalahan kulit yang berbeda.

Namun jika anda memiliki komedo, pasti anda selalu ingin memencet hidung anda.

Komedo disebebakan karena tersumbatnya pori-pori dan bisa dipicu banyak hal salah satunya seperti hormon, stres, hingga penggunaan kosmetik atau skincare yang tidak cocok.

Baca Juga: Cara Menyimpan Telur dalam Kulkas Agar Awet Tahan Lama dan Tidak Mudah Busuk

Lalu bagaimana cara aman dan ampuh hilangkan komedo di hidung? simak ulasan berikut.

1. Eksfoliasi kulit dengan AHA/BHA

Anda bisa gunakan produk perawatan kulit yang mengandung asam hidroksi alpha atau asam hidroksi beta (AHA/BHA).

Karena kandungan tersebut keduanya dapat menghilangkan sel-sel kulit mati dan dapat membersihkan pori-pori kulit agar produk skincare yang anda gunakan bekerja dengan baik.

Lalu cara menghilangkan komedo di hidung perlu diiringi dengan langkah eksfoliasi kulit.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: sehatq.com


Tags

Terkait

Terkini

x