10 Tanda Anda harus Pergi ke Dokter Setelah Digigit Tomcat, Salah Satunya Mengalami Kram Perut

- 6 Agustus 2022, 19:42 WIB
Kram Perut salah satu tanda anda harus pergi kedokter
Kram Perut salah satu tanda anda harus pergi kedokter /Ilustrasi/Foto oleh Andrea Piacquadio dari Pexels

KABAR BESUKI - Tomcat bisa membuat kulit anda menjadi iritasi dan sangat berbahaya jika tersentuh racunnya.

Jika anda sudah melakukan pertolongan pertama, namun masih belum menunjukkan perubahan maka sebaiknya segera periksa diri anda kedokter.

Lalu apa saja tanda-tanda jika anda harus cepat pergi ke dokter? Simak Ulasan Berikut ini.

Baca Juga: Apa yang harus Anda Lakukan Jika Digigit Tomcat? Simak Penanganan Pertamanya!

  1. Sulit bernapas
  2. Pembengkakan pada kulit, bibir, atau kelopak mata
  3. Pusing
  4. Mengalami kebingungan
  5. Mual dan muntah
  6. Perubahan denyut jantung
  7. Kram perut
  8. Dada sesak
  9. Pingsan
  10. Gatal

Jika anda pergi ke dokter, maka dokter akan membantu anda dalam menentukan pengobatan.

Baca Juga: Cacar Monyet Penyakit yang Menular, Kenali Ciri-ciri dan Gejala Serta Bagaimana Cara Penularannya

Anda juga tidak boleh menunda untuk pergi kedokter, dan ada 4 saran penanganan pertama jika anda digigit oleh Tomcat.

1. Jangan sentuh racun tomcat
2. Cuci area tubuh dan kulit
3. Kompres air dingin
4. Oleskan Lidah Buaya

Selamat mencoba.***

Editor: Yayang Hardita

Sumber: sehatq.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x