KJRI Pastikan Keamanan WNI, Tentang Serangan yang Mengincar Orang Asia di Amerika Serikat

- 9 April 2021, 13:41 WIB
KJRI Chicago minta warga tetap tenang dan waspada terkai anti Asia di Amerika Seriakt
KJRI Chicago minta warga tetap tenang dan waspada terkai anti Asia di Amerika Seriakt /Dok. Reuters/Shannon Stapleton

KABAR BESUKI - Sedang terjadi insiden serangan yang mengincar orang asing di Amerika Serikat (AS).

Masalah ini semakin meningkat, dan karena ini terjadi insiden penembakan di Atlanta dan menyebabkan 8 korban jiwa, termasuk di antaranya 6 warga keturunan Asia.

Dan peristiwa penembakan di Atlanta lalu meningkatkan keresahan WNI di Georgia.

Baca Juga: Aparat Penegak Hukum Masih Membiarkan Penambangan Emas Ilegal di Aceh Barat

Baca Juga: Tragis! Amerika Dilanda Teror Penembakan Massal, Kali Ini Terjadi di Sebuah Pabrik Mebel

Baca Juga: Telah Ditemukan Kota Firaun Mesir Kuno, Kota yang Sudah Dibangun Lebih dari 3.400 Tahun

Dalam pertemuan dengan masyarakat dan diaspora Indonesia di Atlanta pada 26 Maret 2021, para WNI menyampaikan rasa khawatir atas keselamatan mereka terkait insiden penembakan.

Lalu menanggapi hal ini, "Kami berharap WNI di Amerika Serikat tidak ada yang mengalami ini. Namun seandainya terjadi, kami berharap warga kita bersedia memberikan informasi kepada pihak kepolisian setempat dan KJRI Houston,” terang Konjen Andre dalam pernyataan tertulisnya, KJRI Houston.

"Kami tegaskan bahwa negara hadir untuk melindungi seluruh WNI di luar negeri. Fungsi pelindungan yang diemban KJRI Houston berlaku bagi semua warga negara Indonesia", tambah KJRI Houston.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Antaranews.com


Tags

Terkini

x