Paling Mustajab! Inilah 10 Waktu Cepat Terkabulnya Doa yang Dipanjatkan, Subhanallah

- 15 Januari 2021, 21:18 WIB
Ilustrasi berdoa.
Ilustrasi berdoa. /PIXABAY

Rasulullah SAW bersabda: “Doa tidak tertolak pada dua waktu, atau minimal kecil kemungkinan tertolaknya. Yaitu ketika adzan berkumandang dan saat perang berkecamuk, ketika kedua kubu saling menyerang.” (H.R. Abu Daud)

4. Saat diantara Adzan dan Iqamah

Selain saat adzan berkumandang, ternyata waktu berdoa yang mustajab juga ada pada saat waktu jeda antara adzan dan iqamah. Sebagaimana sabda Rasul: “Doa diantara adzan dan iqamah tidak tertolak.” (H.R. Tirmidzi)

Baca Juga: Gak Nyangka! 6 Zodiak Wanita yang Selalu Dikejar-Kejar Para Pria Karena Hal Ini

5. Hari Jumat

Sebagaimana sabda Rasul: “Di dalamnya terdapat waktu. Jika seorang muslim berdoa ketika itu, pasti diberikan apa yang ia minta.” Lalu beliau mengisyaratkan dengan tangannya tentang sebentarnya waktu tersebut.” (H.R. Bukhari, Muslim)

Beberapa perbedaan pendapat tersebut antara lain:

  • “Waktu tersebut adalah ketika imam naik mimbar sampai shalat Jum’at selesai.” (H.R. Muslim). Pendapat ini diikuti oleh Imam Muslim, An-Nawawi, Al-Qurthubi, Ibnul Arabi dan Al-Baihaqi.
  • “Dalam 12 jam hari Jum’at ada satu waktu, jika seorang muslim meminta sesuatu kepada Allah SWT pasti akan dikabulkan. Carilah waktu itu di waktu setelah ashar.” (H.R. Abu Daud). Pendapat ini dipilih oleh At Tirmidzi, dan Ibnu Qayyim Al-Jauziyyah. Pendapat ini juga yang lebih masyhur dikalangan para ulama.

6. Ketika turun hujan

Sebagaimana sabda Rasul: “Di dalamnya terdapat waktu. Jika seorang muslim berdoa ketika itu, pasti diberikan apa yang ia minta.” Lalu beliau mengisyaratkan dengan tangannya tentang sebentarnya waktu tersebut.” (H.R. Bukhari, Muslim)

Baca Juga: Dahsyat! Ini 7 Keajaiban Doa Istri untuk Suami, Nomor 7 Paling Istimewa Subhanallah

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF


Tags

Terkini

x