MNC Group Kawinkan Idealisme dan Bisnis dalam Penayangan Olahraga Khususnya Bulutangkis

- 30 Mei 2022, 15:31 WIB
MNC Group Kawinkan Idealisme dan Bisnis dalam Penayangan Olahraga Khususnya Bulutangkis.
MNC Group Kawinkan Idealisme dan Bisnis dalam Penayangan Olahraga Khususnya Bulutangkis. /PBSI/

KABAR BESUKI - MNC Group sebagai salah satu grup media terbesar di Asia Tenggara menegaskan komitmennya dalam penayangan berbagai ajang olahraga baik nasional maupun internasional.

MNC Group menegaskan tak hanya menjadikan pertimbangan bisnis dalam setiap penayangan olahraga di berbagai platform miliknya.

Selain karena pertimbangan bisnis, MNC Group juga mengusung idealisme untuk memajukan dunia olahraga Indonesia.

Baca Juga: MNC Group Jalin Kerja Sama Eksklusif dengan PBSI Tayangkan Sejumlah Turnamen Bulutangkis

 

 

Executive Chairman MNC Group Hary Tanoesoedibjo menegaskan bahwa idealisme dan bisnis berjalan beriringan dalam setiap langkah pihaknya terkait penayangan berbagai ajang olahraga.

Hary mengungkapkan bahwa komitmen MNC Group untuk menayangkan olahraga tak lepas dari idealisme untuk memajukan prestasi olahraga Indonesia.

Konglomerat kelahiran Surabaya itu juga memandang bahwa industri olahraga juga harus berjalan beriringan dengan meningkatnya prestasi.

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: RCTI Plus


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x