Persiapkan Diri Anda! Pendaftaran Sekolah Kedinasan Kembali Dibuka oleh Pemerintah, Cek Selengkapnya!

- 9 April 2021, 17:26 WIB
Ilustrasi pelajar sekolah kedinasan
Ilustrasi pelajar sekolah kedinasan /A Fauzi/akun instagram @info.ipdn

KABAR BESUKI - Beberapa sekolah kedinasan mulai membuka pendaftaran pada seleksi CPNS 2021, salah satu sekolah tersebut yakni Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN) milik BIN.

Pendaftaran kembali dibuka oleh Pemerintah pada 9 April 2021, jadwal tersebut dibuka untuk sekolah kedinasan dalam CPNS 2021.

Sekitar da 8 sekolah kedinasan dari berbagai kementerian yang akan dibuka dalam waktu dekat ini termasuk Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN).

Baca Juga: Inilah Cara Menyimpan Beras Agar Terhindar dari Kutu dan Bau Apek

Baca Juga: Jangan Lakukan Ini Saat di Kamar Mandi, Agar Stamina Tubuh Tetap Terjaga

Baca Juga: Viral Punya Ilmu Kebal! Video Kakek tak Mampu di Suntik Vaksin COVID-19, Hingga Membuat Jarum Melengkung

STIN merupakan salah satu sekolah tinggi yang membuka pendaftaran seleksi CPNS jalur sekolah kedinasan.

Pada tahun ini, beberapa sekolah yang membuka pendaftaran baru yakni Sekolah Kedinasan Kementerian Perhubungan, Politeknik Ilmu Permasyarakatan (POLTEKIP) dan Politeknik Imigrasi (POLTEKIM), Institut Pemerintahan dalam negeri (IPDN).

Sekolah lain yang juga turut membuka pendaftaran baru yaituPoliteknik Keuangan Negara (STAN), Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN), Politeknik Statistika STIS, Sekolah Tinggi Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika, serta Sekolah Tinggi Sandi Negara.

Dan juga sekolah kedinasan Badan Intelijen Negara (BIN) akan membuka pendaftaran pada tahun ini.

Baca Juga: Tidak Butuh Perawatan, Telinga Anda Memiliki Kemampuan Membersihkan Dirinya Sendiri Tanpa Bantuan Alat

Baca Juga: Mengenal ‘Diet K-Pop’ yang Terinspirasi dari Masakan Tradisional Korea, Efektif Menurunkan Berat Badan

Berminat untuk mendaftarnya? perhatikan dan cermati tata cara daftar berikut yang sudah Kabar Besuki kutip dari mediamagelang.com;

Informasi alur pendaftaran Sistem Seleksi sekolah kedinasan STIN pada tahun 2021 adalah sebagai berikut:

  • Lamar mengakses portal SSCASN dialamat https://sscasn.bkn.go.id
  • Membuat akun SSCN Sekolah Kedinasan 2021 dan mencetak Kartu Informasi Akun .
  • Login ke SSCN Sekolah Kedinasan dengan menggunakan NIK dan password yang telah didaftarkan .
  • Upload swafoto, memilih Sekolah Kedinasan, melengkapi Nilai dan melengkapi biodata.
  • Peserta hanya diperbolehkan memilih satu Sekolah Kedinasan saja.
  • Mengecek resume dan mencetak kartu pendaftaran.

Pendaftar melanjutkan proses pendaftaran dan pengunggahan dokumen persyaratan diportal STIN https://stin.ac.id

  • Verifikator Instansi melakukan verifikasi data atau berkas pelamar yang telah masuk.
  • Pelamar log in ke SSCN menggecek status kelulusan verifikasi administrasi
  • Mencetak Kartu Ujian di SSCN setelah dinyatakan lulus verifikasi Membayar biaya tes CAT on the spot
  • Mengikuti proses seleksi sesuai dengan ketentuan instansi
  • Nantinya informasi status kelulusan pelamar akan diumumkan oleh Panitia Seleksi Sekolah Kedinasan instansi di SSCN.

Baca Juga: Sering Overthinking? Lakukan 4 Tips Meditasi Ini Agar Memperoleh Hasil Maksimal

Bagi masyarakat yang berminat, cermati dengan baik tata cara tersebut agar tidak gagal ketika proses pendaftataran sekolah kedinasan Sekolah Tinggi Intelijen Negara (STIN).

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Media Magelang


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x