Profil Rimar Callista, dari Ikut The Voice Indonesia Hingga Menjadi Juara Indonesian Idol Special Season

- 27 April 2021, 02:16 WIB
Rimar Callista
Rimar Callista /Rizqi Arie Harnoko/Instagram.com/@rimar1111

KABAR BESUKI - Rimar Callista baru saja dinyatakan menjadi juara Indonesian Idol Special Season dalam siaran langsung yang ditayangkan RCTI sejak Senin, 26 April 2021 malam hingga Selasa, 27 April 2021 dinihari waktu Indonesia.

Kesuksesan Rimar Callista menjadi juara Indonesian Idol Special Season tidaklah mudah dan harus melalui perjalanan yang cukup panjang dan berliku.

Berikut ini profil Rimar Callista yang telah berhasil dirangkum Kabar Besuki dari berbagai sumber.

Baca Juga: Rimar Callista Rebut Gelar Juara Indonesian Idol Special Season dan Raih Hadiah Uang Tunai Rp150 Juta

Profil Rimar Callista

Rimar Callista lahir di Jakarta, 18 Januari 1997 merupakan seorang penyanyi berkebangsaan Indonesia yang dikenal melalui ajang pencarian bakat Indonesian Idol Special Season yang ditayangkan oleh RCTI.

Sebelum mengikuti Indonesian Idol Special Season, dia pernah mengikuti ajang The Voice Indonesia Season 2 yang juga ditayangkan oleh stasiun televisi yang sama pada tahun 2016 lalu.

Saat mengikuti The Voice Indonesia Season 2, keempat coach yakni Ari Lasso, Agnez Mo, Kaka Slank, dan Judika menekan tombolnya ketika dia berada di fase blind audition.

Baca Juga: Pemuda Pengedar Pil Trex Berhasil Diringkus Polisi, Barang Bukti 84.000 Butir Pil Trex Siap Edar

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Terkini

x