8 Rekomendasi Buku Bacaan Maudy Ayunda dari Self Improvement hingga Sejarah, Lengkap Serta Link Pembelian

- 30 Mei 2022, 09:34 WIB
Rekomendasi buku bacaan Maudy Ayunda dapat Anda baca untuk menambah wawasan atau mengisi waktu luang/
Rekomendasi buku bacaan Maudy Ayunda dapat Anda baca untuk menambah wawasan atau mengisi waktu luang/ /Instagram/@maudyayunda/

KABAR BESUKI – Selain berbakat dan sukses karir di dunia hiburan, Maudy Ayunda juga terkenal akan kecerdasannya di bidang akademik.

Maudy Ayunda telah berhasil menempuh pendidikan di universitas ternama di dunia, Stanford University dan Harvard University. Bahkan kabar terbaru, ia resmi menikah dengan teman kuliahnya, Jesse Choi, pada Minggu, 22 Mei 2022.

Tidak mengherankan, jika seorang yang cerdas seperti Maudy Ayunda telah banyak membaca buku-buku, bahkan menerbitkan karyanya sendiri, Dear Tomorrow.

Baca Juga: Ahmad Dhani Sempat Salah Lirik Saat Meriahkan Panggung BNI Java Jazz Festival 2022: Mohon Maklumi

Berikut 8 rekomendasi buku bacaan Maudy Ayunda beserta link pembelian, sebagaimana dilansir Kabar Besuki dari Instagram pribadi @maudyayunda.

1. It’s Not About the Burqa

Buku pertama yang telah dibaca oleh Maudy Ayunda, yaitu “It’s Not About the Burqa” karya dari muslim perempuan, Mariam Khan.

Buku ini mengangkat isu terkait perempuan muslim dimana masih terpinggirkan yang ingin menyuarakan secara terus terang tentang hijab dan keyakinan, cinta dan perceraian, feminisme, identitas queer, serta ancaman dari komunitas yang menentang dan negara rasis.

Baca Juga: Keluarga Cerita Eril Sempat Selamatkan Adik dan Rekannya Sebelum Terseret Arus: Dia Memastikan Semua Aman

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Instagram @maudyayunda Tokopedia Shopee


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x