Fakta Mengenai O Channel yang Gunakan Frekuensi BBS TV untuk Mengudara via Analog di Surabaya dan Sekitarnya

1 Agustus 2022, 13:56 WIB
Fakta Mengenai O Channel yang Gunakan Frekuensi BBS TV untuk Mengudara via Analog di Surabaya dan Sekitarnya. /O Channel/

KABAR BESUKI - O Channel baru-baru ini mengejutkan publik Surabaya dan sekitarnya karena telah mengudara via analog sejak Senin, 1 Agustus 2022 pagi tadi.

O Channel diketahui telah mengudara via analog di Surabaya dan sekitarnya, meski sesungguhnya telah menjangkau wilayah tersebut melalui transmisi digital terestrial yang dipancarkan oleh multiplekser (MUX) milik Emtek sejak akhir 2020 lalu.

Kehadiran O Channel di Surabaya dan sekitarnya yang mengudara via analog terbilang mengejutkan, karena stasiun TV milik Emtek tersebut menggunakan frekuensi 46 UHF yang secara legal dihuni oleh BBS TV.

Lantas seperti apa fakta mengenai O Channel yang menggunakan frekuensi BBS TV untuk mengudara via analog di Surabaya dan sekitarnya sejak pagi tadi? Mari kita simak selengkapnya dalam artikel ini.

Baca Juga: Citayam Fashion Week Viral, Outfit Brand Lokal Kian Dilirik dan Dicari

Berikut fakta mengenai O Channel yang menggunakan frekuensi BBS TV untuk mengudara via analog di Surabaya dan sekitarnya:

1. BBS TV Terapkan 'Split Feed'

BBS TV diketahui menerapkan split feed sejak O Channel resmi mengudara via analog di Surabaya dan sekitarnya.

Berdasarkan pantauan dari salah seorang netizen di sebuah forum mengenai TV digital, O Channel mengudara via analog di Surabaya dan sekitarnya pada frekuensi 46 UHF dengan disertai logo BBS TV yang menempel di pojok kanan bawah layar.

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: Berbagai Sumber O Channel BBS TV

Tags

Terkini

Terpopuler