Heboh! BPPT dan TNI AU Tebar 4.800 Kg Garam untuk Mencegah Hujan di Jabodetabek

- 24 Februari 2021, 16:02 WIB
Modifikasi cuaca BPPT.
Modifikasi cuaca BPPT. /ANTARA/

KABAR BESUKI - Heboh BPPT dan TNI AU Tebar 4.800 Kg Garam untuk Mencegah Hujan di Jabodetabek.

Ini dilakukan agar bisa menyemai garam pada awan yang berpotensi hujan lebat.

Dengan begitu pergerakan awan konvektif diharapkan tidak masuk wilayah Jabodetabek.

Baca Juga: Masih Jadi Mitos! Begini Korelasi antara Siklus Menstruasi dan Siklus Bulan, Tidak Semuanya Sama

Kini fenomena siklon tropis diketahui bisa memicu gelombang tinggi perairan, hujan lebat yang disertai angin kencang di Jabodetabek.

Siklon Tropis dikhawatirkan bergerak dari utara ke selatan pulau Jawa.

Hal ini yang dapat berpotensi hujan ekstrem di atas 150 milimeter per hari di Jabodetabek.

Baca Juga: Ini yang Bisa Terjadi pada Rambutmu Jika Terlalu Sering Menguncir dengan Gaya Ponytail

Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT) kembali mengerahkan tim Teknologi Modifikasi Cuaca (TMC), Rabu 24 Februari 2021.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: PMJNews


Tags

Terkini

x