Makin Memanas Isu Penggulingan AHY, Kini Moeldoko Diduga Terlibat Kudeta Partai Demokrat

- 4 Maret 2021, 20:17 WIB
 Andi Arief berikan bukti pemberangkatan moeldoko
Andi Arief berikan bukti pemberangkatan moeldoko /Instagram/@andiarief_real/@dr_moeldoko

Akhirnya, pihak pengelola hotel hanya mengatakan ada kegiatan GAMKI (Gerakan Angkatan Muda Kristen Indonesia) yang dilaksanakan selama tiga hari sejak Kamis hingga Sabtu.

Andi Arief menungkapkan, pada pukul 24.00 WIB di lapangan ada ajudan Jhoni allen yaitu Roy Simanjuntak dan Ketua GAMKI Sumut Landen Marbun meninjau Hall kegiatan acara.

Kemudian, Andi Arief menjelaskan dalam temuan tersebut memang belum ditemukan atribut Partai Demokrat. Selain itu, dari daftar list tidak ditemukan nama Para Ketua DPC Partai Demokrat se-Sumatera Utara.

Baca Juga: Mengejutkan! Ternyata Billy Syahputra Selingkuhi Amanda Manopo, Hal Ini yang Menyebabkan Mereka Putus

Meski demikian, Andi Arief masih menduga terdapat keterlibatan Moeldoko dalam gerakan kudeta Partai Demokrat dari kepengurusan AHY.*** (Bagus Satria Perdana P/https://portaljember.pikiran-rakyat.com)

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Portal Jember


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah