Waspada Terorisme! Polisi Menemukan 5 Bom Aktif dalam Bentuk Kaleng dan Bahan Baku Berat Total 3,5 kilogram

- 29 Maret 2021, 20:22 WIB
ILUSTRASI terorisme
ILUSTRASI terorisme /Pixabay/TheDigitalWay/

KABAR BESUKI - Masyarakat dihimbau untuk tetap tenang, dan waspada akan terorisme, saat ini polisi telah menemukan 5 bom aktif yang sudah dirakit dalam bentuk kaleng.

Selain itu juga ditemukan 5 bom toples yang berisi bahan baku dengan berat total 3,5 kilogram.

Diketahui jika bom ini berhasil dirakit, ini akan menjadi kurang lebih sekitar 70 buah bom pipa.

Baca Juga: Heboh! Telah Ditemukan 5 Bom Aktif dan 13 Terduga Teroris, Pelaku Sudah Diamankan Polisi

Baca Juga: KH Astro Junaidi Kembali Terpilih Sebagai Ketua DPD LDII Banyuwangi Hingga Tahun 2026

Baca Juga: Bukan Soda Maupun Kopi, 'Minuman Sehat' Ini Disebut-Sebut dapat Menyebabkan Kerusakan pada Gigi Anda

Untuk saat ini tim Gegana Polda Metro Jaya bersama dengan Densus 88 telah mengamankan sejumlah barang bukti bom dari terduga teroris di Condet, Jakarta dan Serang Baru, Bekasi.

Dan barang bukti tersebut diketahui, mengandung senyawa kimia yang mudah terbakar melalui gesekan atau panas.

5 bom aktif yang sudah dirakit dalam bentuk kaleng, dengan sumbunya yang terbuat dari PATP.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: PMJNews


Tags

Terkini

x