Siaga Bencana, Apa Saja yang Harus Dilakukan Saat Terjadi Gempa Bumi dalam Pandemi Covid-19?

- 11 April 2021, 11:54 WIB
Ilustrasi Siaga
Ilustrasi Siaga /Pixabay/DigitalArts/

1. Jika Anda masih berada di dalam bangunan

Keluar dari bangunan tersebut dengan tertib sesuai anjuran protokol kesehatan Covid-19. Jangan menggunakan tangga berjalan atau lift, gunakan tangga biasa.

Periksa apa ada yang terluka, lakukan P3K, telepon atau mintalah pertolongan apabila terjadi luka parah pada Anda atau sekitar Anda.

Baca Juga: Perlu Diketahui, Inilah Salah Satu Efek Samping dari Vaksin COVID-19 yang Belum Pernah Anda Dengar Sebelumnya

Baca Juga: Dampak Berbahaya Ini Akan Anda Dapatkan Apabila Kurang Tidur, Salah Satunya Mempercepat Kematian

2. Periksa lingkungan sekitar Anda

- Periksa apabila terjadi kebakaran.
- Periksa apabila terjadi kebocoran gas.
- Periksa apabila terjadi hubungan arus pendek listrik.
- Periksa aliran dan pipa air.
- Periksa apabila ada hal-hal yang membahayakan (mematikan listrik, tidak menyalakan api).

3. Jangan mamasuki bangunan yang sudah terkena gempa

Karena kemungkinan masih terdapat reruntuhan.

4. Mencari tempat berlindung yang aman dan nyaman

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: BMKG


Tags

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah