Kurang dari 50 Orang di Dunia Punya Darah Emas, Apa Itu? Ini Ulasannya

- 15 Mei 2021, 17:46 WIB
Foto: Ilustrasi darah
Foto: Ilustrasi darah /qimono/Pixabay/

Meski demikian, antibodi juga bisa menyerang antigen yang tidak ada di golongan darah secara alami. Contohnya ketika orang dengan golongan darah B mendapatkan transfusi tercampur dengan golongan darah A, antibodi akan menyerang antigen A tersebut.

Konsekuensinya bisa mengancam nyawa. Itulah mengapa prosedur penyimpanan golongan darah harus mengikuti protokol ketat untuk mencegah terjadinya hal semacam ini.

Baca Juga: Profesor Yahudi Tegaskan Dirinya Menentang Keras Tindakan Pembantaian Israel Terhadap Bangsa Palestina

Sementara berkaitan dengan Rh factor, orang dengan Rh+ bisa menerima darah dengan Rh- maupun Rh+. Sementara orang dengan Rh- hanya bisa menerima Rh-.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: sehatq


Tags

Terkini