Mengenal Fenomena Aphelion yang Membuat Suhu Bumi Semakin Dingin, Ini Penjelasan LAPAN

- 6 Juli 2021, 09:52 WIB
Fenomena Aphelion yang membuat suhu bumi semakin dingin
Fenomena Aphelion yang membuat suhu bumi semakin dingin /@lapan_ri/Instagram

Perbedaan tekanan ini mengakibatkan udara bertiup dari selatan (tekanan yang lebih tinggi) ke utara (tekanan yang lebih rendah). Sementara di bagian selatan, terdapat benua Australia yang sedang mengalami musim dingin.

Baca Juga: Podcast Deddy Corbuzier Trending 1 YouTube, Ungkap Kehidupan Mongol yang Pernah Sembah Setan

Hal ini mengakibatkan beberapa wilayah di Indonesia (khususnya bagian selatan khatulistiwa seperti Pulau Jawa, Bali, Nusa Tenggara) mengalami penurunan suhu karena angin dingin yang bertiup dari selatan.

Perubahan lain yang bisa diamati ketika terjadi aphelion adalah perubahan penampakan matahari. 

Karena jarak yang lebih jauh, matahari akan terlihat sedikit lebih kecil dengan diameter tampak yang berkurang 1,68 persen.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Lapan.go.id


Tags

Terkini