Jokowi 'Diserang' Netizen Akibat Minta Jangan Bandingkan Kerumunan MotoGP Mandalika dengan Orang Mudik Lebaran

- 1 April 2022, 08:00 WIB
Jokowi 'Diserang' Netizen Akibat Minta Jangan Bandingkan Kerumunan Motogp Mandalika Dengan Orang Mudik Lebaran
Jokowi 'Diserang' Netizen Akibat Minta Jangan Bandingkan Kerumunan Motogp Mandalika Dengan Orang Mudik Lebaran /Youtube.com/ Sekretariat Presiden/Tangkapan Layar Youtube.com/ Sekretariat Presiden

"Ia in aja ... Yang waras ngalah," tulis komentar dari akun @kenjironagasak1.

"Jadi bandingkan dengan yg mana pak? Bandingkan dengan bagi2/lempar kaos ditengah kerumunan yg tanpa prokes? Kok bisanya ngatur orang, tp ga bisa ngatur diri sendiri pak," tulis komentar dari akun @wahyudiyoe.

Baca Juga: Jokowi Anggap Dukungan 3 Periode Keinginan Rakyat, Rocky Gerung: Dia Akhirnya Memperlihatkan Ambisinya

"79 juta orang menyatakan hendak mudik. Gimana cara dapet data begini pak? Ditanya satu satu?," tulis komentar dari akun @thinkskepticaly.

"Teknis mudik lebih mudah diatur prokes daripada berkumpulnya 60ribu orang dalam satu tempat. Gak mungkin di satu rest area sampae 60 ribu orang," tulis komentar dari akun @NKRIndonesia79.

"mungkin yg di mandalika cuman orang situ https://ajah.ga ada orang luar.kan virus itu menyebar.coba byangin satu orang bisa nyabarin virus di kotaya masing".ngga logis gitu kita di suru suntik bosster saat mudik lebaran.kondisiya lagi sakit apa marketya bagus di Indonesia," tulis komentar dari akun @BiasaajahAbdul.***

Halaman:

Editor: Aliefia Rizky Nanda Herita

Sumber: Twitter @Jokowi


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x