Moeldoko ‘Kutuk’ Kekerasan Terhadap Ade Armando Saat Demo 11 April 2022: Cari Pelakunya dan Tindak Tegas!

- 12 April 2022, 14:37 WIB
 moeldoko kecam kekerasan terhadap ade armando
moeldoko kecam kekerasan terhadap ade armando /ANTARA/HO-Kantor Staf Presiden

Baca Juga: Cek Status BPJS Ketenagakerjaan, BSU Rp1 Juta Akan Cair untuk Pemilik KTP dengan Ciri Ini

Pihak kepolisian juga telah memastikan bahwa pelaku pengeroyokan terhadap Ade Armando bukan dari kalangan mahasiswa yang berunjuk rasa.

Pengeroyokan yang terjadi pada Ade Armando tersebut bahkan diduga tidak terkait dengan aspirasi yang disampaikan oleh mahasiswa.

Aksi pengeroyokan tersebut diduga atas dasar ketidaksukaan kelompok tertentu terhadap isu yag pernah dikritik oleh Ade Armando.

Pihak kepolisian juga telah mengeluarkan ultimatum kepada para pelaku pengeroyokan Ade Armando untuk segera menyerahkan diri kepada pihak yang berwajib.

“Jika tak menyerahkan diri kami akan tangkap,’ kata Kapolda Metro Jaya, Fadil Imran.

Fadil mengatakan bahwa jika pelaku pengeroyokan tidak menyerahkan diri, maka pihak kepolisian segera melakukan upaya penegakan hukum.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: antaranews.com


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x