Tolak Kenaikan Harga Tiket Candi Borobudur, Sandiaga Uno: Harga Tiket Akan Berpihak pada Rakyat

- 14 Juni 2022, 15:28 WIB
sandiaga uno soal tiket masuk candi borobudur
sandiaga uno soal tiket masuk candi borobudur /Pixabay/shaesheera

Sandiaga Uno berharap dengan program ini para wisatawan dapat merasakan sensasi membaca relief Candi Borobudur secara maya dari pelataran destinasi wisata itu.

“Ini sangat mengandung kearifan lokal yang dimiliki oleh bangsa kita,” ujar Sandiaga Uno.

Baca Juga: Tiket Masuk Candi Borobudur Capai Rp750 Ribu, Bagaimana dengan Tarif Wisata di Berbagai Negara?

Lebih lanjut, Kemenparekraf juga telah meresmikan kendaraan listrik ramah lingkungan beserta stasiun kendaraan di kawasan Borobudur dalam rangka mewujudkan ekowisata di Indonesia.

Sandiaga Uno juga meminta masyarakat yakin kepada pemerintah bahwa penentuan harga tiket akan dipertimbangkan atas dasar menjaga masa depan Candi Borobudur.

“Kita perlu sama-sama bergandengan tangan, jangan saling menyalahkan, jangan saling mencaci maki, apalagi menuduh bahwa ini adalah dalam rangka komersialisasi,” ucapnya.***

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Antaranews.com


Tags

Terkait

Terkini

x