Hasil Pertandingan Babak Pertama PERSIS Solo vs PSS Sleman, Keduanya Buang Peluang

- 11 Juni 2022, 19:06 WIB
Hasil Pertandingan Babak Pertama PERSIS Solo vs PSS Sleman, Keduanya Buang Peluang
Hasil Pertandingan Babak Pertama PERSIS Solo vs PSS Sleman, Keduanya Buang Peluang /Pixabay/Mustafa Kücük - v. Gruenewaldt /Pixabay/Mustafa Kücük - v. Gruenewaldt/

KABAR BESUKI - Hasil pertandingan pada laga babak pertama PERSIS Solo vs PSS Sleman di penyisihan Grup A Piala Presiden 2022.

Kedua tim, baik PERSIS Solo dan PSS Sleman pada babak pertama Piala Presiden 2022 ini berakhir imbang keduanya sama-sama membuang peluang cetak gol.

Pertandingan PERSIS Solo vs PSS Sleman dari Grup A Piala Presiden 2022 berakhir tanpa gol dan hal ini menutup jalannya babak pertama antara PERSIS Solo vs PSS Sleman.

Laga PERSIS Solo vs PSS Sleman ini digelar di Stadion Manahan, Solo pada pukul 16.00 WIB Sabtu, 11 Juni 2022.

Penyelesaian ini merupakan hal yang buruk bagi kedua tim karena tidak adanya gol yang tercipta, meski saat pertandingan Jacksen dan Seto tampil terbuka dan menyerang.

Baca Juga: Download Lagu MP3 ‘Bila Nanti-Nabila Maharani’ Cover By Indah Yastami Bisa Kamu Akses di Sini!

Peluang menang seharusnya bisa didapatkan PERSIS Solo, karena mendapatkan kesempatan penalti di akhir laga.

Tapi akhirnya kesempatan tersebut gagal dimaksimalkan oleh PERSIS Solo yang terus menyerang PSS Sleman di sepanjang laga.

Tekanan demi tekanan dilakukan oleh PERSIS Solo di awal pertandingan, dan PSS Sleman dengan sebar membangun serangan ketika mempunyai kesempatan menguasai bola.

Menit ke 16 kiper PERSIS Sleman melakukan blunder dan membahayakan gawangnya sendiri, beruntungnya bola melenceng dari gawang.

Sampai akhir laga, belum juga ada gol yang tercetak dari masing-masing tim, karena gagal memaksimalkan berbagai peluang yang ada.

Pada skor kacamata gol tetap saja tidak terjadi, saat babak kedua PSS mulai melakukan serangan dan mendominasi menguasai bola tapi PERSIS tak tinggal diam.

Baca Juga: Download Lagu MP3 ‘Easy On Me-Adele’ Cover By Indah Yastami Bisa Kamu Akses di Sini!

Meski belum gol tapi PERSIS mulai agresif dalam menyerang hingga timbul berbagai macam ancaman, dilansir Kabar Besuki dari Instagram @PialaPresiden.

Peluang sangat epik terjadi di menit 55, tapi pemain gagal dimaksimalkan oleh pemain dan gagal mengambil kesempatan tersebut padahal musuhnya hanya kiper lawan.

Pada menit ke 83 penalti di dapatkan oleh tim PERSIS Solo namun Abduh Lestaluhu dijatuhkan tepat di dalam kotak penalti.

Fabiano Beltrame pun gagal maju sebagai eksekutor untuk bisa memaksimalkan, bola direbut oleh M.Ridwan.

PERSIS Solo kembali menciptakan peluang yang sangat epik di depan gawang tapi sangat disayangkan umpan gagal di memaksimalkan berkat sundulan maut dari kiper lawan.

Baca Juga: Download Lagu MP3 ‘LOS DOL’ oleh Denny Caknan Bisa Kamu Unduh Disini!

PERSIS masih memberikan tekanan tapi laga berakhir peluit panjang dibunyikan dan akhirnya tidak ada gol tercipta.

Skor imbang, kacamata menutup laga babak pertama PERSIS Solo vs PSS Sleman.***

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Instagram @pialapresiden


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah