Klasemen Liga Inggris Setelah Man City Unggul 6-0 dari Nottingham Forest

- 1 September 2022, 12:46 WIB
Klasemen Liga Inggris Setelah Man City Unggul 6-0 dari Nottingham Forest./Pexels/Pixabay/Free-photos
Klasemen Liga Inggris Setelah Man City Unggul 6-0 dari Nottingham Forest./Pexels/Pixabay/Free-photos /

KABAR BESUKI - Klasemen Liga Inggris pada minggu ke lima setelah pertandingan Man City yang berhasil unggul 6-0 atas Nottingham Forest.

Pada pertandingan Liga Inggris yang menemukan Man City dan Nottingham Forest menambah poin menjadi 13 atas kemenangannya 6-0.

Pada klasemen Liga Inggris minggu kelima ini Arsenal masih berada di posisi pertama dengan poin 15 dan kedua Man City setelah pertandingan melawan Nottingham Forest.

Minggu kelima Liga Inggris ini akan berlangsung 31 Agustus - 21 September 2022 dan waktu pertandingan dini hari.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Besok Jumat 2 September 2022: Begini Nasib Libra, Scorpio, Sagitarius, hingga Pisces

Hasil Liga Inggris semalam, Arsenal menang tipis atas Aston Villa 2-1, Manchester City pesta gol 6-0 atas Nottingham Forest,

Bournemouth seri 0-0 kontra Leeds United, West Ham seri 1-1 dengan Tottenham Hotspur, dan Liverpool menang 2-1 atas Newcastle United.

Di Klasemen Liga Inggris sementara, Arsenal terus memimpin di puncak dengan 15 poin.

Manchester City di bawahnya dengan 13 poin dan Tottenham Hotspur di tempat ketiga dengan 11 poin.

Brighton di tempat keempat dengan 10 poin, diikuti Liverpool dengan delapan poin. Sementara Chelsea yang kemarin kalah dari Southampton ada di peringkat kesembilan dengan tujuh poin.

Baca Juga: Update Harga Kebutuhan Pokok Kamis 1 September 2022: Cabai Rawit Merah di Angka Rp50,250

Di papan bawah Klasemen Liga Inggris dari peringkat ke-17 sampai ke-20 masing-masing ditempati Everton, Wolves, dan Aston Villa dengan sama-sama tiga poin, dan Leicester City satu poin, dilansir Kabar Besuki dari Google.

Jumat, 2 September 2022 dini hari, ada laga terakhir pekan kelima Liga Inggris antara Leicester vs Manchester United pada pukul 02.00 WIB.***

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Google


Tags

Terkait

Terkini

x