UPDATE Klasemen Sementara Fase Grup Liga Champions 2022-2023 Kamis 13 Oktober 2022: 5 Klub Lolos Lebih Awal

- 13 Oktober 2022, 10:50 WIB
UPDATE Klasemen Sementara Fase Grup Liga Champions 2022-2023 Kamis 13 Oktober 2022: 5 Klub Lolos Lebih Awal.
UPDATE Klasemen Sementara Fase Grup Liga Champions 2022-2023 Kamis 13 Oktober 2022: 5 Klub Lolos Lebih Awal. /Ilustrasi/Unsplash/Justin Ha

Baca Juga: Rekap Hasil Matchday 4 Liga Champions UEFA 2022-2023: Manchester City dan Real Madrid Maju ke 16 Besar

Keberhasilan Manchester City dan Real Madrid kemudian disusul oleh Napoli yang sukses mengemas dua belas poin dan surplus tiga belas gol dalam klasemen sementara Grup A Liga Champions 2022-2023 usai menundukkan Ajax Amsterdam dengan skor 4-2.

Begitu juga dengan Bayern Munchen yang sukses mengamankan satu tiket ke babak 16 besar Liga Champions 2022-2023 usai mencatatkan empat kemenangan beruntun di Grup C.

Adapun Club Brugge secara mengejutkan mampu menjadi tim pertama dari Grup B Liga Champions 2022-2023 yang berhasil lolos ke babak 16 besar.

Siapakah yang akan menyusul mereka berlima untuk lolos dari fase grup ke fase knockout Liga Champions 2022-2023?

Kelanjutan persaingan dalam fase grup Liga Champions 2022-2023 akan berlanjut pada 25-27 Oktober dan 1-3 November 2022 mendatang yang bisa Anda tonton secara live dan eksklusif di SCTV, Champions TV, dan Vidio.

Bagi Anda yang selama ini menonton Liga Champions 2022-2023 melalui siaran analog SCTV, segera beli set top box (STB) DVB-T2 karena seluruh stasiun TV di Indonesia akan beralih sepenuhnya ke siaran TV digital pada 2 November 2022 mendatang sesuai dengan amanat UU Cipta Kerja.

Baca Juga: UPDATE Klasemen Sementara Grup C Liga Champions 2022-2023 Kamis 13 Oktober 2022: Bayern Munchen Resmi Lolos

Berikut update klasemen sementara fase grup Liga Champions 2022-2023 hingga Kamis, 13 Oktober 2022:

Grup A

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: UEFA


Tags

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x