UPDATE Harga Sembako Beras, Minyak Goreng, Gula Pasir dan Telur di Jawa Timur 13 Desember 2021

- 13 Desember 2021, 13:52 WIB
tangkap layar harga sembako terbaru, Harga beras, minyak goreng, gula pasir dan telur di Jawa Timur terbaru
tangkap layar harga sembako terbaru, Harga beras, minyak goreng, gula pasir dan telur di Jawa Timur terbaru /@desysa0302//Instagram/

Sedangkan harga rata-rata untuk minyak goreng kemasan 1 liter berada pada kisaran harga Rp18.780 per kemasan 1 liter.

Harga Gula pasir dalam negeri di Jawa Timur saat ini Rp12.044 per kg, angka ini mengalami sedikit penurunan dibandingkan hari sebelumnya.

Untuk harga kebutuhan pokok seperti telur, harga rata-rata di Jawa Timur saat ini untuk telur rasa yam petelur berada pada kisaran harga Rp22.028.

Baca Juga: UPDATE Harga Beras, Minyak Goreng, Gula Pasir dan Telur di Jawa Timur 12 Desember 2021

Sedangkan untuk telur ayam kampung saat ini berada pada kisaran harga Rp39.886, angka ini mengalami sedikit kenaikan dibanding hari sebelumnya.

Sementara itu, untuk kebutuhan lainnya seperti daging sapi, daging ayam dan ikan, berikut update informasi harga terbaru di Jawa Timur:

-Harga daging sapi murni Rp110.523 per kg

-Harga daging Ayam Broiler Rp32.819 per kg

-Harga daging Ayam Kampung Rp62.170 per kg

Baca Juga: Daftar Harga Sembako, Telur, Beras, Cabe, Gula Pasir, di Puspa Agro Jatim, Minggu 12 Desember 2021

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Siskaperbapo Disperindag Jawa Timur


Tags

Terkait

Terkini