Harga Emas Antam Melonjak Naik Hari Ini 4 Januari 2022 UBS Justru Anjlok, Berikut Daftar Lengkapnya

- 4 Januari 2022, 16:15 WIB
Harga emas hari ini Selasa 4 Januari 2022.
Harga emas hari ini Selasa 4 Januari 2022. /Pexels/Michael Steinberg/Free-photos/
KABAR BESUKI - Harga emas hari ini, Selasa, 4 Januari 2022 di Pegadaian. Harga emas cetakan Antam akhirnya menunjukkan pergerakan yang positif.
 
Emas cetakan Antam pada hari ini mengalami kemajuan, setelah beberapa hari kemarin mengalami stagnan. Hampir 3 hari terakhir harga emas cetakan Antam tidak beranjak sama sekali.
 
Ini merupakan hari yang baik, karena setelah beberapa hari hanya berkutat dalam harga tersebut, akhirnya emas cetakan Antam mengalami kenaikan.
 
Kenaikan emas cetakan Antam pun tak main-main, kenaikan harga emas cetakan Antam juga sangat tinggi pada hari ini.
 
Terpantau emas cetakan Antam pada hari ini mengalami kenaikan harga sebesar Rp7000 dibandingkan dengan harga emas Antam yang sudah dirilis kemarin, Senin, 3 Januari 2021.
 
Kenaikan tersebut dialami emas cetakan Antam pada ukuran 1 gram, membuat harganya kini berada di angka Rp982.000. 
 
Kenaikan harga yang dialami emas cetakan Antam bukan hanya dialami ukuran 1 gram saja, tapi semua ukuran juga mengalaminya.
 
Mulai dari yang terkecil hingga yang paling besar mengalami lonjakan yang justru lebih besar dari ukuran 1 gram.
 
Untuk emas cetakan Antam dengan ukuran paling kecil, yaitu 0,5 gram di banderol dengan harga Rp544.000. 
 
Selanjutnya untuk harga emas cetakan Antam dengan ukuran 100 gram, pada hari ini, Selasa, 4 Januari 2022 dijual di Pegadaian dengan harga Rp92.162.000.
 
Sedangkan untuk emas cetakan Antam dengan ukuran yang paling besar, yaitu 1000 gram dijual dengan harga Rp920.032.000.
 
Berinvestasi emas memanglah sangat bagus, namun juga harus melihat keuntungan dan kerugian yang akan diterima. Bijaklah dalam memilih peluang jika ingin berinvestasi emas.
 
Berikut ini harga emas cetakan Antam pada hari ini, Selasa, 4 Januari 2022, seperti dilansir Kabar Besuki dari laman resmi Pegadaian.
 
Harga Emas Antam
 
Berikut daftar harga emas Antam hari Selasa, 4 Januari 2022 di Pegadaian:
 
》0,5 gram: Rp544.000
》1 gram: Rp982.000
》2 gram: Rp1.902.000
》3 gram: Rp2.826.000
》5 gram: Rp4.676.000
》10 gram: Rp9.294.000
》25 gram: Rp23.103.000
》50 gram: Rp46.122.000
》100 gram: Rp92.162.000
》250 gram: Rp230.128.000
》500 gram: Rp460.038.000
》1.000 gram: Rp920.032.000
 
Berbeda dengan emas cetakan Antam, emas cetakan UBS justru mengalami penurunan pada hari ini, Selasa, 4 Januari 2022.
 
Emas UBS anjlok setelah beberapa hari kemarin mengalami tren positif yang selalu naik, namun untuk hari ini beda lagi cetitanya dengan Antam.
 
Untuk saat ini Antam berada di atas dikarenakan hanya emas cetakan Antam saja yang mengalami kenaikan, bahkan kenaikannya lumayan besar.
 
Emas cetakan UBS pada hari ini mengalami penurunan harga, namun penurunan yang dialami UBS tidak separah yang difikirkan.
 
Emas cetakan UBS turun sebesar Rp1000 dibandingkan dengan harga yang sudah dirilis kemarin, Senin, 3 Januari 2021.
 
Brrikut ini daftar lengkapnya, seperti dilansir dari Pegadaian.
 
Harga Emas UBS
 
Harga emas cetakan UBS pada hari Selasa, 4 Januari 2022 di Pegadaian.
 
》0,5 gram: Rp501.000
》1 gram: Rp938.000
》2 gram: Rp1.862.000
》5 gram: Rp4.601.000
》10 gram: Rp9.152.000
》25 gram: Rp22.833.000
》50 gram: Rp45.572.000
》100 gram: Rp91.108.000
》250 gram: Rp227.701.000
》500 gram: Rp454.865.000
》1.000 gram: Rp908.746.000.***

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Pegadaian


Tags

Terkait

Terkini

x