Profil Lengkap Obanai Iguro Sang Hashira Ular yang Berasal dari Keluarga Kriminal Penyembah Iblis Ular

- 16 Februari 2022, 12:00 WIB
Obanai Iguro.
Obanai Iguro. /Kisah Obanai Iguro sang Hasira angin yang berasal dari keluarga kriminal penyembah iblis ular/kimetsu-no-yaiba.fandom.com

Ia juga memiliki warna bola mata yang berbeda antara mata yang satu dengan mata yang lain.

Ciri selanjurnya yang tampak menonjol dari Sang Pilar Ular ini adalah, ular yang selalu melingkar di lehernya bernama Kaburamaru. Sama halnya dengan teknik pernapasan yang ia miliki, yaitu teknik pernapasan ular.

Dalam karakter di Kimetsu no Yaiba. Obanai merupakan seorang hashira yang paling misterius di angkatannya.

Tidak seperti halnya Rengoku yang mendapatkan sorotan dalam movie ‘Mugen Train’, ataupun Mutsuri yang mendapatkan cerita dalam act Desa Pembuat Pedang.

Obanai baru mendapatkan sorotan mengenai kisah yang ada dalam dirinya, ketika ia harus melawan Sang Raja Iblis, Muzan.

Baca Juga: 9 Urutan Terbaru Hasira dari Terlemah Sampai Terkuat di Anime Kimetsu no Yaiba

Di awal diperlihatkannya Obanai, ia selalu digambarkan sebagai orang yang terlihat kelam dan sinis.

Iguro merupakan keturunan dari keluarga kriminal, yang menyembah iblis berbentuk ular.

Keluarga Iguro mendapatkan harta dari korban-korban yang dimakan oleh iblis yang mereka sembah.

Selama 370 tahun, tidak ada seorang laki-laki yang terlahir dari keluarga kriminal tersebut. Dan hanya Obanailah seorang.

Halaman:

Editor: Yayang Hardita

Sumber: Youtube Da Chan II


Tags

Terkait

Terkini