Ternyata Inilah Manfaat Kandungan Jahe untuk Kesehatan, Salah Satunya Kurangi Kolestrol

- 31 Desember 2020, 21:31 WIB
Ilustrasi jahe
Ilustrasi jahe /Congerdesign/Pixabay/WARTA PONTIANAK

KABAR BESUKI - Jahe Merupakan salah satu tumbuhan rempah-rempah yang tidak pernah absen di kotak bumbu dapur sebagian orang. Maklum saja, jahe kerab digunakan sebagai bumbu masakan.

Tidak hanya itu, tidak sedikit orang yang sengaja menyeduh jahe dengan air hangat untuk menghangatkan tubuh.

Selain jadi bumbu masak, jahe masuk dalam jajaran tanaman herbal. Jahe dipercaya mampu menyembuhkan sejumlah penyakit. ahe sudah populer di dalam dunia pengobatan herbal sejak dahulu kala. Ini manfaat jahe untuk obat herbal yang harus Anda ketahui.

Baca Juga: Kemendag Pastikan Stok Kedelai dalam Kebutuhan Industri Tahu dan Tempe Mencukupi

Kandungan jahe, siapa sih yang tidak kenal dengan jahe. Ya, jahe memang salah satu rempah-rempah yang populer di tanah air.

Melansir dari buku berjudul Jahe karya Hesti Dwi Setyaningrum, Cahyo Saparinto, jahe mengandung vitamin A, vitamin B, vitamin C, lemak, protein, pati, asam organik, dammar, zingeron, sineol, dan oleoresin.

Kandungan vitamin dan mineral tersebut membuat jahe dipercaya mampu mencegah dan menyembuhkan sejumlah penyakit. Manfaat jahe sebagai obat herbal.

Menurunkan kolesterol

Dalam sebuah penelitian menunjukkan jahe mampu menurunkan kadar kolesterol dan trigliserida di dalam tubuh.

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Healthline


Tags

Terkini

x