Jangan Khawatir Jika Anak Anda Suka Kopi, Penelitian Tunjukkan Jika Kopi Tidak Menghambat Pertumbuhan Anak

- 29 Maret 2021, 15:40 WIB
 Ilustrasi anak minum kopi// pexels.com/ Elly Fairytale
Ilustrasi anak minum kopi// pexels.com/ Elly Fairytale //Rianti Setyarini/

Baca Juga: Perempuan Wajib Tahu, Apabila Berkata 3 Hal Ini akan Membuat Lelaki Semakin Menyukai Anda

Anak-anak yang menyukai kopi juga harus dibatasi konsumsinya, karena kafein berlebih dapat menyebabkan kecemasan, tekanan darah tinggi dan refluks asam, dan juga dapat mengganggu tidur.

Sehingga Johns Hopkins Medicine menyarankan para orang tua untuk tidak melarang anaknya minum kopi, namun membatasi konsumsi kopi agar tidak mendapatkan efek samping negatif dari kelebihan kafein.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Live Science


Tags

Terkini