6 Cara Praktis untuk Menghilangkan Kesepian, Salah Satunya Memelihara Hewan

- 30 April 2021, 07:30 WIB
Ilustrasi Orang Kesepian
Ilustrasi Orang Kesepian /. /PIXABAY

Meski Anda hanya sekedar menghirup udara segar atau menyapa tetangga, hal tersebut akan menghilangkan stres terlebih jika ada seorang wanita cantik (bagi pria) atau pria tampan (bagi wanita) yang melintas di sekeliling Anda.

2. Perbanyak Circle Pertemanan Baru

Ketika Anda tidak bisa terlalu sering keluar rumah akibat pandemi, cobalah untuk meningkatkan circle pertemanan Anda dengan orang-orang yang baru.

Dengan demikian, Anda akan memperoleh hal-hal yang tak pernah disangka sebelumnya seperti perspektif baru, pengetahuan baru, bahkan hingga menemukan jodoh impian.

Baca Juga: UAS Adakan Penggalangan Dana Beli Kapal Selam Baru, Deddy Corbuzier: Makan Aja Juga Masih Susah

3. Tingkatkan Koneksi dengan Cara Baru

Apabila Anda memiliki circle pertemanan di dunia nyata yang telah dibangun sebelumnya atau bahkan baru saja dikenal, cobalah untuk meningkatkan koneksi secara virtual jika tak memungkinkan untuk saling bertemu secara fisik.

Alokasikan sebagian waktu Anda untuk berinteraksi dengan orang-orang yang paling berharga dalam hidup Anda dengan berbagai cara.

Jika Anda masih berstatus jomblo, Anda juga bisa memanfaatkan peluang untuk meningkatkan interaksi dengan rekan kerja atau circle komunitas yang berbeda gender untuk menemukah jodoh.

Baca Juga: Suami Temukan Istrinya Sudah tak Bernyawa Gantung Diri, Diduga Depresi Karena Ini

Halaman:

Editor: Rizqi Arie Harnoko

Sumber: sehatq


Tags

Terkini