Banyak Diminati, 5 Pekerjaan Ini Ternyata Juga Bisa Ubah Seseorang Jadi Psikopat, Salah Satunya Pegawai Negeri

- 6 Mei 2021, 15:04 WIB
Ilustrasi pekerjaan.
Ilustrasi pekerjaan. /Anthony Shkraba/Pexels/Lensa Banyumas

Baca Juga: 7 Strategi Jitu Memahami Pacar Introvert yang Harus Anda Ketahui, Simak Penjelasan Lengkapnya

  1. Ahli Bedah

Dalam sebuah penelitian yang dilakukan oleh Royal Collage of Physicians menunjukkan bahwa, ahli bedah lebih cenderung menjadi psikopat daripada dokter lain. Pasalnya, ahli bedah sering membuat keputusan yang cepat dan sulit dan mungkin bertentangan dengan kode moral.

  1. Jurnalis

Menurut Kevin Dotton, beberapa sifat psikopat seperti perhatian, kejam dan tindakannya ternyata menguntungkan dalam jurnalisme, terutama ketika seorang jurnalis memiliki tenggat waktu yang ketat dan harus mendapatkan jawaban dari narasumber.

Baca Juga: VIRAL Video Rombongan Pemotor Lewati 'Jalan Tikus' Karena Larangan Mudik Lebaran 2021, Ini Faktanya!

  1. Pegawai Negeri

Menurut seorang psikolog, Kevin Dutton, pegawai negeri juga menjadi salah satu pekerjaan yang dipilih oleh psikopat. Pasalnya, orang-orang yang menjadi pegawai negeri biasanya menginginkan kekuasaan dan kendali yang mudah didapat sebagai pegawai negeri.***

Halaman:

Editor: Ayu Nida LF

Sumber: Bussines Insider


Tags

Terkini